Kaum Rebahan

Puisi KaryaNico Elfaliqi

Tirai tabir surya menyelinap menerobos awan pagi buta.

Bacaan Lainnya

Yang terbangun tersentak atas paksaan ribuan tuntutan.

Yang terlelap menyeringai dalam mimpi tak kunjung berbuah.

Pertempuran antara keinginan dan sebatas angan.

Membuka mata bagi yang ingin, terpejam selalu atas mereka yang diam.

Mata angin menyaut dari setiap penjuru.

Putaran waktu mengajak bersenandung disetiap detakan jantungnya.

Aku ingin, engkau ingin, kita semua ingin.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *